Pengusaha berbagai sektor dan kelas, mengibarkan bendera putih sebagai tanda ketakberdayaan menjalankan usahanya saat PPKM. Di daerah mana saja?

Media Info Terpercaya
Media Info Terpercaya
Pengusaha berbagai sektor dan kelas, mengibarkan bendera putih sebagai tanda ketakberdayaan menjalankan usahanya saat PPKM. Di daerah mana saja?
Presiden Joko Widodo alias Jokowi memutuskan untuk melanjutkan penerapan PPKM Level 4 dari 26 Juli 2021 sampai 2 Agustus 2021.
Selama pemberlakuan PPKM, pendapatan pedagang di berbagai tempat istirahat (rest area) turun drastis.